Setelah Mengetahui Rahasia ~ Bab 50

Bab 50

 

Bagas bergegas ke ruang tamu.

 

Namun, dia malah mendengar gerangan seorang wanita dari dalam yang mengeluh.

 

"Tuan Sven, apa yang kamu lakukan? Ah! Jangan sentuh aku!"

 

"Tuan Sven, sadar dirilah! Kamu nggak boleh Lepaskan aku!"

 

Bagas mengerutkan kening dan masuk ke dalam ruang tamu. Di sana, seorang pria berjubah hitam sedang mengganggu selir baru Bagas sambil berlutut.

 

Pakaiannya robek di mana-mana hingga bentuk aslinya bahkan tidak terlihat lagi! Kini, tubuh anggunnya hanya ditutupi sepotong kain usang.

 

Dia adalah gadis muda yang baru saja menapak usia 18 tahun dan bahkan belum sempat menikmati masa mudanya.

 

Ketika dia melihat Bagas masuk, dia langsung bergegas ke arahnya sambil menangis.

 

Bagas justru terkekeh.

 

"Tuan Sven memang punya selera yang bagus! Tapi, gadis ini adalah selirku, sayangnya aku nggak bisa memberikannya padamu. Nanti aku akan meminta pelayanku untuk mencarikan yang lebih cantik untuk menemanimu!"

 

Tuan Sven juga tersenyum main-main.

 

"Tuan Bagas sangat beruntung bisa mendapatkan gadis semuda ini! Aku tahu betul bahwa tipe wanita kalian di Keluarga Tier memang gadis bau kencur sepertinya."

 

"Aku nggak akan mencurinya darimu, pinjamkan saja padaku selama beberapa hari."

 

Mendengar permintaan ini, selir itu langsung panik dan berkata, "Jangan...." 1

 

Bagas membeku sesaat, lalu tiba-tiba menampar selirnya dengan punggung tangannya. 1

 

"Diam! Diminati Tuan Sven merupakan sebuah kehormatan untuk orang sepertimu! Berani sekali kamu menolak! Segera bersihkan dirimu dan layani Tuan Sven!

 

Tanpa basa-basi, dia meminta seorang pelayan untuk membawa selirnya pergi secara paksa.

 

Tuan Sven tertawa puas.

 

"Tuan Bagas memang orang yang nggak basa-basi! Inilah yang kusukai dari Keluarga Tier!"

 

"Hari ini, aku datang untuk memberitahumu bahwa rencana pembunuhan Luna telah gagal."

 

Tubuh Bagas bergetar hebat karena kaget. Dia berkata dengan ekspresi tidak percaya.

 

"Penggoda Bersaudara adalah master bela diri! Tak hanya itu, salah satu dari mereka adalah master energi dalam! Ini mustahil!"

 

Tuan Sven memicingkan matanya dan menjelaskan.

 

"Perhitunganku kali ini sedikit meleset. Di sisi Luna ada seorang master hebat yang kekuatannya sebanding denganku."

 

Mengingat wajah Deon, bahkan Tuan Sven pun bergidik.

 

Itu karena Deon adalah lawan yang tangguh!

 

Bagas langsung marah-marah.

 

"Sialan! Seandainya orang kuat andalan Keluarga Tier nggak terbunuh di Hotel Four Seasons, kekuatan keluarga kita nggak akan berkurang sedrastis ini! Kalau aku mengetahui keberadaan orang itu dari awal, aku pasti sudah memusnahkan Keluarga Yossef dari dulu!"

 

"Tuan Sven, Keluarga Tier telah banyak membantumu. Kami harap Tuan Sven nggak akan duduk diam dan mengabaikan masalah ini!"

 

Tuan Sven menyeringai.

 

"Tuan Bagas, jangan khawatir. Asal kamu berjanji untuk terus bekerja sama dengan organisasi kami, kami nggak akan memperlakukan keluargamu dengan buruk."

 

"Tenang saja, aku sudah merancang rencana baru untuk membunuh Luna, aku berjanji akan membalaskan dendam keluarga kalian!"

 

"Tapi, aku ingin menyatakan syarat tambahan!" ucap Tuan Sven sambil menepuk bahu Bagas.

 

"Kalau nggak salah, kamu punya dua anak perempuan cantik, yang satu 19 tahun dan yang satu lagi 17 tahun. Ada juga istrimu yang seksi dan dewasa!"

 

Bagas langsung panik dan buru-buru berkata, "Tapрі, Tuan Sven! Mereka itu anggota keluargaku sendiri!"

 

"Pastikan mereka bertiga ada di kamarku malam ini! Ingat, kalau salah satu saja dari mereka nggak hadir, aku nggak akan membiarkan Keluarga Tier hidup tenang!"

 

Setelah itu, Tuan Sven berbalik sambil tersenyum licik.

 

"Tapi jangan khawatir, aku akan menepati janjiku dan membantumu menyingkirkan Luna!"

 

Kini, Bagas berdiri seorang diri di dalam ruangan tersebut sambil mengepalkan tinjunya. Raut wajahnya terlihat sangat kusut!

 

"Ini semua salah Luna! Kalau bukan gara-gara dia, keluargaku nggak akan hancur begini!"

 

"Luna Yossef, aku akan membuatmu membayar atas kesalahanmu!"

 

Bagas menggertakkan giginya dan berusaha mengesampingkan rasa dendamnya!

 

Lalu, dia akan membunuh Tuan Sven begitu urusannya dengan Luna dan Keluarga Yossef kelar!

 

Dia tidak tahan lagi melihat dirinya dan Keluarga Tier dijadikan pion yang dimanfaatkan Tuan Sven sesuka hati!

 

Di pagi hari, Luna bermimpi.

 

Di mimpinya, seorang pria jangkung dan perkasa turun dari langit untuk menyelamatkannya saat dia hampir dianiaya oleh Harlan di Hotel Four Seasons!

 

Pria itu memukul Harlan dengan satu telapak tangan hingga día pingsan di ternpat!

 

Namun, pria itu bukan Daniel!

 

Siapa dia? Luna ingin melihat wajahnya dengan lebih dekat.

 

Akan tetapi, dia malah terbangun dan menyadari bahwa dia sedang terbaring di tempat tidur dalam keadaan telanjang. Tak hanya itu, Deon sedang tidur nyenyak di sampingnya!

 

Wajah cantik Luna pucat pasi, lalu dia menendang Deon hingga jatuh dari kasur.

 

"Dasar genit! Cabul! Aku akan membunuhmu! Apa yang kamu lakukan padaku semalam?!"

 

Bab Lengkap

Setelah Mengetahui Rahasia ~ Bab 50 Setelah Mengetahui Rahasia ~ Bab 50 Reviewed by Novel Terjemahan Indonesia on January 19, 2025 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.